Sunday, March 13, 2011

Pray For Japan

Elvatyka dan kerabat serta keluarga se-Indonesia turut berduka atas terjadinya bencana alam yang menimpa negeri sakura, yaitu Jepang. 

Bencana Gempa Bumi dengan kekuatan 8,9 skala richter telah mengakibatkan tsunami di pesisir timur Jepang, pada Jumat 11 Maret 2011. Tak hanya meluluhlantahkan bangunan d sekitarnya, gelombang laut setinggi 10 meter itu juga menelan ribuan korban (sebut:Tsunami).
Gempa yang mengakibatkan tsunami di Jepang diperkirakan berasal dari proses subduksi. Subduksi adalah benturan antara lempeng samudra dengan lempeng benua. Subduksi di Jepang terjadi karena penghunjaman lempeng pasifik di bawah negara itu, menurut ahli kegempaan tektonik jurusan Geologi Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada, Dr. Subagyo Pramumijoyo.
Dua gempa memicu tsunami yang lalu menerjang Jepang pada pukul 14.46 waktu setempat, Jumat, 11 Maret 2011. Gempa pertama berkekuatan 8,8 Skala Richter dan gempa kedua terjadi 30 menit kemudian dengan kekuatan 7,4. Tsunami menghantam sejumlah daerah di pesisir laut Jepang.

Berikut tayangan video atas terlihatnya Pusaran Air Tsunami di tengah perairan laut di Jepang ::



Dampak akibat gempa bumi di Jepang pun mengakibatkan pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) di Fukushima, Jepang, meledak. Sehingga menimbulkan asap yang membumbung tinggi. Ledakan terjadi pada Sabtu pukul 15.30 waktu setempat (13.30 WIB).
*Kebakaran kilang pascatsunami di Jepang

Berikut video kedahsyatan ledakan pembangkit nuklir yang terjadi saat gempa bumi di Jepang :: (cekidot !!)


Berikut galeri  foto atas bencana gempa bumi dan tsunami di Jepang ::

0 komentar:

Post a Comment

♥E X I S T M E T E R♥


elvatyka on facebook
Click !!

elvatyka said Thank You yaa